"Apakah kau mengasihi-Ku?" apa yang akan kita katakan saat Yesus bertanya seperti itu kepada kita? Mungkin dengan muda kita akan menjawab "Ya, Tuhan. Aku mengasihi-Mu". Kata-kata itu memang dengan sangat mudah kita ucapkan. Namun apakah itu tulus keluar dari dalam hati?
Pernahkah kita meninjau ulang diri sendiri akan cinta kita kepada Tuhan? Apakah kita sudah layak dikatakan mengasihi Tuhan bila kita masih hidup dalam dosa?
Kita hidup selalu mencari kepuasan pribadi. Kita sering kali tawar menawar dengan Tuhan. Kita akan dengan mudah terjerumus ke dalam dosa karena yakin bahwa kita akan diselamatkan. Apa seperti itukah bukti kasih kita pada Yesus?
Ada tertulis bahwa upah dosa adalah maut. Yesus telah mati dikayu salib untuk menebus dosa kita, akan tetapi kita menukarnya dengan sejumlah dosa. Saat kita berbuat dosa, maka pada saat itu kita sedang memperlebarkan jalan menuju ke neraka tempat penghukuman kekal.
Saat kita tulus mengasihi Yesus, maka semua mata, hati dan pikiran kita akan tertuju kepada-Nya. Kita akan merasa haus dan lapar akan kebenaran firman Tuhan dan laku kita pun mencerminkan kasih-Nya.
Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap kekuatanmu.__Ulangan 6:5.
Tuhan memberkatimu
[DO YOU LOVE ME? ]
"Do you love me?" What will we say when Jesus asked that to us? Perhaps with our young will answer "Yes, Lord. I love you". The words were indeed very easy to pronounce. But whether it is a genuine out of the heart?
Have we ourselves will review the love of God? Are we already worth saying love God if we are still living in sin?
We live always looking for personal satisfaction. We often bargain with God. We will easily fall into sin because confident that we will be saved. What evidence like that why our love for Jesus?
It is written that the wages of sin is death. Jesus died on the cross for our sins, but we exchange them for some sin. When we sin, then at that time we were widening the road to eternal damnation to hell place.
When we genuinely love Jesus, then all eyes, hearts and minds will be drawn to Him. We will feel thirsty and hungry for the truth of God's word and our behavior also reflects his love.
Love the Lord your God with all your heart and with all your soul and with all your strength. Deuteronomy 6: 5.God bless you