Ada banyak muda mudi yang hidupnya selalu dituntut oleh tren. Mereka ingin selalu terlihat keren dan tidak ingin disaingi oleh temannya yang lain. Harga diri menjadi alasan utama mereka agar selalu menjadi pusat perhatian
Mengukir tato pada tubuh, memasang anting yang tidak pada tempatnya, menindik hidung, atau pun yang mau unjuk kekebalan seperti menginjak paku serta memakan beling/pecahan kaca. Apa yang menjadi tren di masyarakat, itulah yang akan dikejar.
Sayangilah tubuhmu! Di dalam tubuh kita ada Roh Allah. Dengan tubuh kita inilah, kita bisa memberkati orang lain. Selain itu yang terutama adalah dengan tubuh jasmanilah kita juga menyembah Tuhan.
Kita adalah kesaksian yang hidup untuk menyaksikan kebaikan Tuhan biar orang-orang disekitar kita dapat melihat secara nyata betapa besar dan ajaibnya Tuhan kita. Sayangilah tubuhmu! Jaga dan rawat dengan baik apa yang sudah Tuhan berikan kepada kita karena tubuh yang sehat adalah berkat yang berharga.
Atau tidak tahukah kamu, bahwa tubuhmu adalah bait Roh Kudus yang diam di dalam kamu, Roh Kudus yang kamu peroleh dari Allah,-dan bahwa kamu bukan milik kamu sendiri? __ 1 Korintus 6:19.
[Love your body! ]
There are a lot of young couple whose lives are always required by the trend. They want to always look cool and do not want to be rivaled by other friends. Self-esteem is the main reason for them to always be the center of attention.
Engrave tattoos on the body, put undue earrings, nose piercing, or even wants to show immunity such as stepping on a nail and eat glass / glass shards. What are the trends in society, that is to be pursued.
Love your body! In the body of the Spirit of God. With this body, we can bless others. Besides which primarily is the physical body is we also worship God.
We are a living testimony to witness the goodness of God let people around us can actually see how big and magic of our Lord. Love your body! Take care and good care with what God has given us as a healthy body is a precious blessing.
Or do you not know that your body is the temple of the Holy Spirit who is in you, whom you have received the Holy Spirit of God, -and that you are not your own? __ 1 Corinthians 6:19.